28 Juni 2017 di Gelar Open House bersama Bupati Bantul dan Wakil Bupati Bantul
Diskominfo - Guna merekatkan tali silaturahmi Bupati Bantul Drs.H.Suharsono dan Wakil Bupati Bantul H. Abdul Halim Muslih dengan masyarakat Kabupaten Bantul, akan dilaksanakan kegiatan Open House pada hari Rabu tanggal 28 Juni 2017. Adapun Jadwal Open House sebagai berikut :
Jadwal open house Bupati Bantul dan Wakil Bupatu Bantul sebagai berikut :
Jam 09.00- 12.00 Bupati Bantul di Rumah Dinas Bupati Bantul
Jam 09.00-12.00 Wabub di Singosaren Wukirsari imogiri
Jam 13.00 -16.00 Bupati dan Wabub bersama sama di Rumah Dinas Bupati Bantul
Jam 19.00-21.00 Wabub di Singosaren Wukirsari Imogiri (rch)