Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap IV Tahun Anggaran 2025 resmi ditutup, pada Kamis (6/11/2025) di Lapangan Bawuran, Kapanewon Pleret. Upacara penutupan berlangsung khidmat dengan dihadiri oleh jajaran TNI, Polri, unsur Pem . . .




